Parsberg

Lambang kebesaran Parsberg
Lambang kebesaran
Letak Parsberg di Neumarkt in der Oberpfalz
NegaraJermanNegara bagianBayernWilayahOberpfalzKreisNeumarkt in der OberpfalzSubdivisions8 Ortsteile bzw. StadtbezirkePemerintahan
 • MayorJosef Bauer (CSU)Luas
 • Total57,00 km2 (2,200 sq mi)Ketinggian
553 m (1,814 ft)Populasi
 (2013-12-31)[1]
 • Total6.630 • Kepadatan1,2/km2 (3,0/sq mi)Zona waktuWET/WMPET (UTC+1/+2)Kode pos
92331
Kode area telepon09492Pelat kendaraanNMSitus webwww.parsberg.de

Parsberg (bahasa Bayern: Parschbach) adalah kotamadya yang terletak di Neumarkt in der Oberpfalz, Bayern, Jerman. Parsberg terletak 23 km tenggara Neumarkt in der Oberpfalz, dan 33 km di barat laut Regensburg, mengarah lurus ke Bundesautobahn 3, jalur utama dari Nürnberg ke Rengschburg (berlanjut ke Austria). Dahulunya, Parsberg adalah kedudukan Graf Parsberg, yang lambangnya sekarang digunakan untuk kota ini.

Pemandangan

Di Parsberg terdapat kastel dan museum, yang hanya buka di hari Minggu dengan perjanjian. Selain itu ada pula gereja Abad Pertengahan bertenger di sini.

Jasa

Parsberg memiliki rumah sakit daerah dan dilayani oleh Deutsche Bahn di stasiun KA-nya, yan memiliki layanan rutin ke kota-kota besar di sekitarnya.

Klub

  • Society for Creative Anachronism memiliki cabang lokal, Kubu Nebelwald, yang membentang dari Parsberg jauh di selatan hingga Vilseck di utara.
  • U.S. Field Artillery Association memiliki cabang lokal di Hohenfels, yang juga termasuk kota Parsberg.

Gereja

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Parsberg.
  • (Jerman) Sejarah Parsberg Diarsipkan 2011-04-09 di Wayback Machine.
  • History of the Coat of Arms of Parsberg
  • l
  • b
  • s
Kota dan kotamadya di Neumarkt in der Oberpfalz
Lambang distrik
Lambang distrik
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Amerika Serikat


Artikel bertopik geografi atau tempat Jerman ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s
  1. ^ "Fortschreibung des Bevölkerungsstandes". Bayerisches Landesamt für Statistik und Datenverarbeitung (dalam bahasa German). 31 December 2013. Pemeliharaan CS1: Bahasa yang tidak diketahui (link)