Pietro Nenni

Menteri Urusan Luar NegeriMasa jabatan
12 Desember 1968 – 5 Agustus 1969Perdana MenteriMariano Rumor
Sebelum
Pendahulu
Giuseppe Medici
Pengganti
Aldo Moro
Sebelum
Masa jabatan
18 Oktober 1946 – 2 Februari 1947Perdana MenteriAlcide De Gasperi
Sebelum
Pendahulu
Alcide De Gasperi
Pengganti
Carlo Sforza
Sebelum
Sekretaris Partai Sosialis ItaliaMasa jabatan
1931–1945
Sebelum
Pendahulu
Ugo Coccia
Pengganti
Sandro Pertini
Sebelum
Masa jabatan
1949–1963
Sebelum
Pendahulu
Alberto Jacometti
Pengganti
Francesco De Martino
Sebelum
Informasi pribadiLahir(1891-02-09)9 Februari 1891
Faenza, Emilia, ItaliaMeninggal1 Januari 1980(1980-01-01) (umur 88)
Roma, ItaliaPartai politikPartai SosialisSuami/istriCarmen EmilianiAnakGiulia, Eva, Vittoria, FedericoProfesiJurnalis
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Pietro Sandro Nenni (9 Februari 1891 – 1 Januari 1980) adalah seorang politikus sosialis Italia, sekretaris nasional Partai Sosialis Italia (PSI) dan senator seumur hidup sejak 1970. Ia mendapatkan Penghargaan Perdamaian Stalin pada 1951. Ia menjadi figur utama kiri Italia dari 1920an sampai 1960an.

Pranala luar

  • Where the Italian Socialists Stand Diarsipkan 2013-04-15 di Archive.is, Pietro Nenni, Foreign Affairs, January 1962
  • Address given by Pietro Nenni on the military intervention in Czechoslovakia, Rome, August 29, 1968