Rudy Heriyanto Adi Nugroho

Kepala Kepolisian Daerah BantenMasa jabatan
10 Desember 2020 – 14 Oktober 2023
Sebelum
Pendahulu
Fiandar
Pengganti
Abdul Karim
Sebelum
Kepala Divisi Hukum PolriMasa jabatan
2 September 2019 – 10 Desember 2020
Sebelum
Pendahulu
Mas Guntur Laupe
Pengganti
Fiandar
Sebelum
Informasi pribadiLahir17 Maret 1968 (umur 56)
JakartaAlma materSekolah Perwira Polri (1993)Karier militerPihak IndonesiaDinas/cabang Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik IndonesiaMasa dinas1993—sekarangPangkat Komisaris Jenderal PolisiNRP68030557SatuanReserse
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Komjen. Pol. Prof.[1] Dr. Rudy Heriyanto Adi Nugroho, SH., MH., MBA. (lahir 17 Maret 1968) adalah seorang perwira tinggi Polri yang sejak 11 Desember 2023 mengemban amanat sebagai Sekretaris Jenderal Kementerian Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia

Rudy merupakan alumni Sekolah Perwira Polri tahun 1993 ini berpengalaman dalam bidang reserse. Jabatan terakhir atau jabatan sebelumnya dari jenderal bintang tiga ini adalah Kepala Kepolisian Daerah Banten.

Rudy juga merupakan merupakan alumni Fakultas Hukum Universitas Lampung.

Riwayat Jabatan

  • Kasubbid Peraturan Bid. Kumdang Div Binkum Polri (2008)
  • Kapolres Cimahi (2010)
  • Kasubbagsun UU Bagsunkum Rosunluhkum Divkum Polri (2011)
  • Kaden C Ropaminal Divpropam Polri[2] (2012)
  • Kabaginpam Ropaminal Divpropam Polri (2013)
  • Kapolres Metro Jakarta Barat[3][4] (2015)
  • Dirreskrimum Polda Metro Jaya[5][6] (2016)
  • Dirtipidter Bareskrim Polri (2017)
  • Dirtipideksus Bareskrim Polri[7] (2018)
  • Widyaiswara Utama Sespim Polri[8] (2019)
  • Kadivkum Polri (2019)
  • Kapolda Banten[9] (2020)
  • Guru Besar Universitas Lampung
  • Sekjen KKP (2023)

Penghargaan

Baris ke-1 Bintang Bhayangkara Pratama (2021)[10]
Baris ke-2 Bintang Bhayangkara Nararya Satyalancana Pengabdian 24 Tahun Satyalancana Pengabdian 16 Tahun
Baris ke-3 Satyalancana Pengabdian 8 Tahun Satyalancana Jana Utama Satyalancana Ksatria Bhayangkara
Baris ke-4 Satyalancana Karya Bhakti Satyalancana Bhakti Pendidikan Satyalancana Bhakti Nusa
Baris ke-5 Satyalancana Dharma Nusa Satyalancana Kebhaktian Sosial Satyalancana Wira Karya

Referensi

  1. ^ "Kapolda Banten Dapat Gelar Profesor dari Kemendikbud-Ristek". Reportase News. 2022-01-19. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  2. ^ "Mutasi Pamen Polri Desember 2011"
  3. ^ Mutasi Perwira Polri per 13 Mei 2015[pranala nonaktif permanen]
  4. ^ Sertijab Kapolres di Wilayah Hukum Polda Metro Jaya Mei 2015
  5. ^ Kombes Rudy Heriyanto Jabat Dirreskrimum PMJ[pranala nonaktif permanen]
  6. ^ Kapolri Jenderal Pol. Tito Karnavian Mutasi 110 Pati/Pamen Tmt. 22 Juni 2016
  7. ^ Mutasi Pati Polri 8 Maret 2018, Sejumlah Kapolda dan Direktur Diganti Tempo Nasional
  8. ^ "Mutasi di Polri Kembali Bergulir, Berikut Daftarnya!|Nasional | Bengkulu News". 2019-06-21. Diakses tanggal 2021-09-16. 
  9. ^ https://updatenews.co.id (2021-01-05). "Irjen Pol Dr. Rudy Heriyanto Resmi Jabat Kapolda Banten Baru". Update News. Diakses tanggal 2023-06-01. 
  10. ^ VIVA, PT VIVA MEDIA BARU- (2021-12-31). "69 Jenderal Raih Penghargaan Bhayangkara Pratama, Ini Daftarnya". Diakses tanggal 2023-06-01. 
Jabatan kepolisian
Didahului oleh:
Fiandar
Kepala Kepolisian Daerah Banten
2020—2023
Diteruskan oleh:
Abdul Karim
Didahului oleh:
Mas Guntur Laupe
Kepala Divisi Hukum Polri
2019—2020
Diteruskan oleh:
Fiandar
Didahului oleh:
Agung Setya
Dirtipideksus Bareskrim Polri
2018—2019
Diteruskan oleh:
Tornagogo Sihombing
Didahului oleh:
Purwadi Arianto
Dirtipidter Bareskrim Polri
2017—2018
Diteruskan oleh:
M. Fadil Imran
Didahului oleh:
Krishna Murti
Dirreskrimum Polda Metro Jaya
2016—2017
Diteruskan oleh:
Nico Afinta
Didahului oleh:
Muhammad Fadil Imran
Kapolres Metro Jakarta Barat
2015—2016
Diteruskan oleh:
Roycke Harry Langie


  • l
  • b
  • s